Broker Metatrader 5 Terbaik

Broker Metatrader 5 Terbaik

Sebelum membahas tentang apa saja broker yang memanfaatkan metatrader 5 sebagai platform tradingnya, terlebih dahulu kita akan membahas tentang Metatrader 5 itu sendiri. Jadi apa sih yang dimaksud dengan Metatrader 5?

Metatrader 5 (MT5) merupakan sebuah versi platform trading terbaik dari MetaTrader Forex standard industry yang sudah menggunakan fungsi multi aset untuk saham, kontrak berjangka dan juga trading forex.

Semakin hari jumlah broker yang menggunakan Metatrader 5 semakin banyak. Apa sajakah daftar brokernya?

Broker Metatrader 5 Terbaik

FBS

FBS merupakan broker metatrader 5 terbaik dengan taraf internasional yang hadir dengan beberapa pilihan akun yang bisa dipilih. Pada masing – masing pilihan akun yang tersedia tersebut, nilai depositnya berbeda – beda.

Sebagai contoh akun Cent yang sangat bagus untuk trader pemula yang ingin belajar trading dengan risiko minim. Dengan menggunakan akun Cent di FBS, ia bisa melakukan trading dengan minimal deposit hanya USD 1 saja. Leverage yang tersedia juga dengan perbandingan menarik yaitu 1 : 1000.

Selain akun Cent, di FBS juga ada akun lain yang menawarkan minimal deposit tinggi bahkan mencapai 1000 USD. Hanya saja versi akun dengan nilai deposit tinggi ini hanya bisa digunakan oleh trader profesional saja.  Jadi Anda tinggal pilih saja mana akun yang sesuai dengan kebutuhan trading dan kemampuan deposit Anda.

Monex Investindo Future (MIFX)

MIFX merupakan broker yang menggunakan platform trading metatrader 5 dan sangat cocok digunakan oleh orang Indonesia karena sudah teregulasi BAPPEBTI.

Broker ini juga memiliki banyak keunggulan seperti mendukung spread dengan ketat 0 koma pips, menetapkan minimal deposit yang rendah sehingga pemula pun bisa menggunakannya, memiliki ukuran lot mikro, dan sangat mudah dioperasikan.

✅ TRENDING :  Tips for Selecting a Reliable Forex Trading Platform!

Demikian juga regulasi tradingnya yang sangat mudah mulai dari proses buka akun, deposit, trading sampai dengan withdrawnya sangat mudah.

Victory International Futures

Broker Victory International Futures merupakan salah satu broker terbaik dengan platform Metatrader 5 yang hadir sejak tahun 2003. Solusi perdagangan valuta asing secara global yang mudah, terarah, cerdas dan cepat dihadirkan oleh Victory International Futures ini.

Dengan memanfaatkan platform Metatrader 5, Victory International Futures tidak membatasi pengaplikasian Expert Advisor (EA). Pengguna Victory International Futures hanya perlu membuka akun trading di Victory dan kemudian bisa memasang Expert Advisor (EA) andalannya sesuai dengan keperluan.

Bagi Anda yang memang ingin trading namun tidak punya terlalu banyak waktu untuk melakukan Analisa pasar secara mandiri, maka semua fitur yang Victory International Futures hadirkan bisa dimaksimalkan untuk membantu Anda meraup peluang keuntungan yang besar selama melakukan trading.

AvaTrade

Platform trading yang digunakan AvaTrade yaitu Metatrader 5 hadir menawarkan spread 0,7 pip pada EUR/USD. Spread tersebut jauh lebih rendah jika dibandingkan dengan kebanyakan akun non komisi lainnya.

Melalui AvaTrade, leverage trading maksimum yang diberikan dengan perbandingan 1 : 400. Anda yang ingin memulai trading dengan bebas komisi bisa menggunakan AvaTrade.

GKInvest

GKInvest merupakan pilihan broker lokal terbaik dengan Metatrader 5 yang sudah teregulasi dengan BAPPEBTI. Fitur pelayanan yang sangat menarik juga tersedia di GKInvest ini. Melalui GKInvest, aktivitas trading bisa dilakukan dengan lebih menyenangkan, mulus, fleksibel dan mudah.

Itulah berbagai macam broker Metatrader 5 terbaik yang bisa jadi andalan. Anda bisa download salah satu broker di atas untuk dimanfaatkan dalam mendukung aktivitas trading.